6 Manfaat Stroberi Untuk Kesehatan


Ukurannya mungil dengan bentuk yang cantik. Warnannya merah menyala, membuat siapa saja akan tergoda untuk menyantapnya. Cita rasanya asam segar, cocok dijadikan bahan jus, selai, topping kue atau dimakan untuk cemilan.
Stroberi sangat kaya akan nutrisi, setiap 100 g stroberi mengandung seperti protein 0.8 g, lemak 0.5 g, karbohidrat 8 g dan energi 37 kkal. Sedangkan mineral potensial terkandung kalsium 28 mg, fosfor 27 mg, zat besi 0,8, magnesium 10 mg, potassium 27 mg, selenium 0,7 mg, vitamin A 60 SI, vitamin C 0,03 mg dan asam folat 17,7 mcg asam folat.
Buah segar ini juga mengandung banyak vitamin C, vitamin K, vitamin B5. vitamin B6, magnesium, omega 3, mangan, folic acid, potasium, riboflavin. Selain itu juga mengandung fitonutrient dan antioksidan yang mampu memerangi radikal bebas. Zat antioksidan itu dipercaya yang menghasilkan warna merah pada stroberi.
Dilihat dari banyaknya kandungan, stroberi menyimpan banyak manfaat. Kandungan nutrisinya sangat baik untuk menyembuhkan beberapa jenis penyakit, diantaranya :
Arthritis
Penyakit yang menyerang persendian ini bisa diatasi dengan rutin mengkonsumsi stroberi. Zat antioksidan yang terkandung dalam stroberi mampu menekan bahaya penyempitan otot. Secara bertahap racun yang ada di dalam otot akan keluar sehingga otot persendian lebih nyaman.
Kanker
Karena mengandung zat antioksidan tentu saja stroberi dapat membantu memerangi dan mencegah perkembangan sel kanker.
Kesehatan mata

Baca selengkapnya »

Misteri Dan Keajaiban Presiden Amerika

Misteri dan Keajaiban Statistik Presiden Amerika Serikat

Sampai saat ini banyak informasi dan data tentang berbagai Presiden Amerika khususnya John F Kennedy menjadi misteri karena kesamaannya dengan kasus lainnya. Bisa saja hal ini mungkin terjadi secara kebetulan. namun kebetulan tersebut menjadi misteri karena banyak sekali fakta kesamaan yang terjadi khususnya kesamaan profisl statistik antara presiden John F Kennedy dan Abraham Lincoln

Dari daftar seluruh Presiden Amerika Serikat ada keajaiban statistik khususnya mereka yang mengalami nasib buruk ketika memegang jabatan.

Perhatikan bila seorang Presiden terpilih dengan tahun yang berakhir dengan 0. Juga perhatikan perbedaan tahun pengangkatan diantara mereka adalah 20 tahun.
  • 1840: William Henry Harrison (meninggal di masa jabatan)
  • 1860: Abraham Lincoln (terbunuh di masa jabatan)
  • 1880: James A. Garfield (terbunuh di masa jabatan)
  • 1900: William McKinley (terbunuh di masa jabatan)
  • 1920: Warren G. Harding (meninggal di masa jabatan)
  • 1940: Franklin D. Roosevelt (meninggal di masa jabatan)
  • 1960: John F. Kennedy (terbunuh di masa jabatan)
  • 1980: Ronald Reagan (mengalami percobaan pembunuhan di masa jabatan)

Baca selengkapnya »